Rabu, 12 Januari 2011

Referensi Design

Toko Leni Famili 
Jl. Padang-Painan Bungus Teluk Kabung Kota Padang








Klinik Do'a Famliy
Jl. Padang-Painan Bungus Teluk Kabung Kota Padang






Rumah Bp Atril
Perumahan Pratama Indah Bungus Teluk Kabung kota Padang

Home

Rumah yang nyaman ditempati dengan pengaturan antar ruang dan pencahayaan yang terencana merupakan hunian yg diidam-idamkan. Tanpa perencanaan yang matang, pada saat pekerjaan pembangunan rumah bisa menyebabkan banyak pekerjaan BONGKAR dan PASANG yang menyebabkan Cost pengeluaran semakin tinggi. Tentu hal ini sangat tidak kita harapkan.
Rumah yang kecil mungil bisa terasa luas dengan penempatan ruang (ruang tamu, kamar utama, kamar tidur anak, ruang keluarga, ruang makan, kamar mandi dsb) serta penataan furniture yang sesuai. Dengan desain yang disesuaikan dengan karakter pemilik, desain kamar disesuaikan dengan penghuni kamar tersebut bisa membuatnya betah. Sesuai kata pepatah RUMAHKU ISTANAKU.
Dengan gambar 3D yang real bisa dibayangkan rumah ini adalah idamanku sehingga setelah dibuat/ direalkan tidak timbul kata “ada yg kurang dari rumahku ini” sehingga timbullah pekerjaan bongkar yg menyebabkan Cost pengeluaran semakin tinggi. Tema warna bentuk rumah jelas terlihat disini.
Setelah bentuk rumah disetujui tentu saja kita berniat membuatnya, Agar bentuk rumah yg dilihat pada gambar 3D sesuai dengan kenyataannya dibutuhkan Gambar kerja. Tanpa gambar kerja bisa membuat kesalahan nantinya contoh bisa nantinya kesan rumah terlalu tinggi sehingga tidak sesuai, rumah jadinya sempit karna kesalahan prediksi ukuran dsb. Gambar kerja ini meliputi  Gambar Situasi, Denah, Tampak, Potongan, Rencana Pondasi, Rencana Atap, Rencana Plafond, Rencana Pola lantai, Rencana Pintu dan Jendela, Gambar ME (Listrik), Rencana Sanitasi, Detail Tangga, detail KM / WC, Detail Fasad, Serta Detail Penunjang lainnya. Gambar kerja tentu bisa digunakan untuk pengurusan IMB.
RAB ( Rencana Anggaran Biaya ) tidak kalah penting dibutuhkan sebelum memulai pekerjaan. Dari RAB ini sehingga owner bisa mengirakan biaya yg akan dikeluarkan. Jika keuangan tidak mencukupi tentu harus dicari alternatif jalan keluarnya sehingga pekerjaan bisa dimulai. Disamping itu RAB juga bisa memantau progres kerja.
Kami CV. CREATIVE MITRA SEJAHTERA berdomisili di Padang menawarkan Jasa Pembuatan 3D image, Gambar Kerja, Home Design  & Build, Interior desing and build.
Biaya Disain :
  1. 3D image
          Harga desain Rp.1.500.000,- /3 view termasuk revisi
  1. Gambar Kerja
    Harga Gambar Rp.100.000,- /lembar A3 termasuk revisi
  1. Home Design I
    Harga desain Rp.75.000,- /m2 dengan produk gambar sbb :
    • Konsultasi Arsitek
    • Gambar Desain Layout / Denah Tata Ruang
    • Gambar Tampak Depan, Belakang, Samping
    • Gambar Desain Pagar Depan, Belakang, Samping
    • Gambar Perspektif 3 Dimensi
    • Gambar Rencana lengkap, meliputi : Gambar Situasi, Denah, Tampak, Potongan, Rencana Pondasi, Rencana Atap, Rencana Plafond, Rencana Pola lantai, Rencana Pintu dan Jendela, Gambar ME (Listrik), Rencana Sanitasi, Detail Tangga, detail KM/WC, Detail Fasad, Serta Detail Penunjang lainnya.
    • RAB (Rancangan Anggaran Biaya)
  2. Home Design II
    Cost & Fee Rp. 200.000,-/m2 dengan produk gambar sbb :
    • Konsultasi Arsitek
    • Gambar Desain Layout / Denah Tata Ruang
    • Gambar Tampak Depan, Belakang, Samping
    • Gambar Desain Pagar Depan, Belakang, Samping
    • Gambar Perspektif 3 Dimensi / Studi Bentuk
    • Gambar Rencana lengkap, meliputi : Gambar Situasi, Denah, Tampak, Potongan, Rencana Pondasi, Rencana Atap, Rencana Plafond, Rencana Pola lantai, Rencana Pintu dan Jendela, Gambar ME (Listrik), Rencana Sanitasi, Detail Tangga, detail KM / WC, Detail Fasad, Serta Detail Penunjang lainnya.
    • RAB (Rancangan Anggaran Biaya)
    • Pengawasan Pelaksanaan Pembangunan.
  3. Home Design & Build
    Paket Borongan dimulai dari Rp. 2.000.000,- /m2, Produk Gambar dan Layanan Meliputi :
    • Konsultasi Arsitek
    • Gambar Desain Layout / Denah Tata Ruang
    • Gambar Tampak Depan, Belakang, Samping
    • Gambar Desain Pagar Depan , Belakang , Samping
    • Gambar Perspektif 3 Dimensi / Studi Bentuk
    • Gambar Rencana lengkap, meliputi : Gambar Situasi, Denah, Tampak, Potongan, Rencana Pondasi, Rencana Atap, Rencana Plafond, Rencana Pola lantai, Rencana Pintu dan Jendela, Gambar ME (Listrik), Rencana Sanitasi, Detail Tangga, detail KM / WC, Detail Fasad, Serta Detail Penunjang lainnya.
    • RAB (Rancangan Anggaran Biaya)
    • Pengawasan Pelaksanaan Pembangunan, CV. CREATIVE MITRA SEJAHTERA akan menyiapkan : Tenaga Ahli Teknik Sipil dan Arsitek dan Alat Kerja Utama.
    • CV. CREATIVE MITRA SEJAHTERA akan menyiapkan bahan – bahan bangunan yang telah disepakati sesuai SPEK material di dalam Rencana Anggaran Biaya (RAB) 
  1. Interior Design I
    Harga desain Rp.90.000,- /m2 dengan produk gambar sbb :
    • Konsultasi Design
    • Gambar Desain Layout / Denah Tata Ruang
    • Gambar Perspektif 3 Dimensi
    • Gambar Detail
    • RAB (Rancangan Anggaran Biaya)
  2. Interior Design II
    Cost & Fee Rp. 200.000,-/m2 dengan produk gambar sbb :
    • Konsultasi Design
    • Gambar Desain Layout / Denah Tata Ruang
    • Gambar Perspektif 3 Dimensi
    • Gambar Detail
    • RAB (Rancangan Anggaran Biaya)
    • Pengawasan Pelaksanaan Pembangunan.
  3. Interior Design & Build
    Paket Borongan dimulai dari Rp. 2.000.000,- /m2, Produk Gambar dan Layanan Meliputi :
    • Konsultasi Design
    • Gambar Desain Layout / Denah Tata Ruang
    • Gambar Perspektif 3 Dimensi
    • Gambar Detail
    • RAB (Rancangan Anggaran Biaya)
    • Pengawasan Pelaksanaan Pembangunan, CV. CREATIVE MITRA SEJAHTERA akan menyiapkan : Tenaga Ahli Teknik Sipil dan Arsitek dan Alat Kerja Utama.
    • CV. CREATIVE MITRA SEJAHTERA akan menyiapkan bahan – bahan bangunan yang telah disepakati sesuai SPEK material di dalam Rencana Anggaran Biaya (RAB)
Catatan:
  • Untuk keseriusan pekerjaan, Owner wajib memberikan Down Payment (DP). 
  • Harga nego untuk luas area > 100 M2
  • Yang dihitung (dikenai biaya) merupakan Luas Bangunan bukan Luas Tanah
  • Untuk informasi lebih lanjut silahkan hubungi 081213494989